DEPOSTJOGYA,
Suara adzan maghrib jadi alunan yang ditunggu-tunggu setelah berpuasa seharian. Melepas rasa dahaga dan lapar mungkin jadi salah satu yang ingin kamu lakukan. Tentu rasanya akan semakin sempurna ketika semua minuman dan menu makanan sudah tersaji sebelum waktu berbuka.
Seperti diketahui, mengonsumsi rumput laut memang memiliki beberapa manfaat untuk tubuh. Manfaat rumput laut di antaranya menurunkan berat badan, menurunkan risiko diabetes hingga tingkatkan sistem kekebalan tubuh. Banyak manfaat rumput laut, membuat olahan es rumput laut jadi minuman yang cocok untuk buka puasa.
Berikut DEPOSTJOGYA akan merangkum resep minuman segar es rumput laut dari berbagai sumber:
BACA JUGA: Sifat Merendah Untuk Meroket, Humble Bragging Berikut Penjelasannya!