Sopanlah Jika Berkunjung, Inilah Mistis Patung Ular di Grojogan Sewu Jawa Tengah

Horor —Kamis, 1 Dec 2022 09:30
    Bagikan  
Sopanlah Jika Berkunjung, Inilah Mistis Patung Ular di Grojogan Sewu Jawa Tengah
Patung ular di tempat wisata Jawa Tengah*Pinterest

DepostJogja,- Tempat wisata di Indonesia selain terkenal akan keindahannya, juga terkenal akan kisah mistisnya. Kadang, kisah mistis tersebut menjadi daya tarik tersendiri bagi sebagai wisatawan.
Salah satunya adalah Grojogan Sewu, tempat wisata di Tawangmangu, Jawa Tengah. Grojogan Sewu tidak hanya terkenal akan keindahan alamnya, tetapi juga kisah mistisnya.

Grojogan Sewu di Tawangmangu, Karanganyar, dikenal menjadi salah objek wisata yang berbalut kisah misteri. Keberadaan Kretek Pegat menambah kental aura misterius di Grojogan Sewu.
Sesuatu yang indah, seringkali menyimpan sebuah kisah misterius di belakangnya. Hal itu seperti menjelaskan bagaimana keadaan Grojogan Sewu di Tawangmangu ini.

Baca juga: Wisata Candi Barong Memiliki Kala Raksasa di Prambanan

123
Editor: Ririn
    Bagikan  

Berita Terkait