Resep Makanan Sate Taichan Maknyos ala Rumahan

Kuliner —Jumat, 2 Jul 2021 17:40
    Bagikan  
Resep Makanan Sate Taichan Maknyos ala Rumahan
Image/Pinterest

Yogyakarta, Depostjogja 

Aneka kuliner di Indonesia memang banyak menyita perhatian. Beraneka macam makanan akan dengan mudah Anda temui dengan harga yang beragam. Anda akan menemukan beragam kelezatan kuliner Indonesia di setiap daerah dengan rasa khas masing-masing.

Bahkan, meski memiliki nama kuliner yang sama, rasa yang ditawarkan pasti akan berbeda di setiap daerah.Sate menjadi salah satu andalan kuliner Indonesia yang memiliki lebih dari 1 macam jenis, seperti sate madura, sate padang, sate klatak, dan berbagai jenis sate lainnya. Salah satu sate yang kini banyak diminati adalah sate taichan dan ini menjadi salah satu peluang bisnis yang cukup populer saat ini. 

Bahan-bahan
  1. Bahan ayam
  2. 600 gram ayam fillet
  1. 1 buahjeruk nipis
  2. 1 sdtgaram
  3. Bahan marinasi
  4. 4 siung

 bawang putih (haluskan/ parut)

  1. 4 sdmkecap asin
  2. 3/4 sendok tehlada bubuk
  3. 1/2 sendok tehgaram
  4. Bahan lainnya
  5. 25-30 tusuk

BACA JUGA: Isn't it true? Being friends with your ex is a sign that you don't want to be left

 sate

  1. 7-8 sdmminyak wijen (utk olesan wajan, sate dan sambal)
  2. Bahan sambal
  3. 7 buah

 cabai merah keriting

  1. 4 buahcabai rawit setan
  2. 5 buahbawang merah
  3. 3 siungbawang putih
  4. 1 sdmminyak wijen
  5. 50 mlair
  6. 1/2 sdtgaram
  7. 1/2 sdtgula pasir
  8. Secukupnyaair utk merebus dipanci

BACA JUGA: MotoGP News - Calon Kuat Pengganti Maverick Vinales Di Monster Energy Yamaha


langkah langkah

  1. Bersihkan ayam, cuci bersih. Kucuri air jeruk nipis dan garam. Remas2 lembut. Diamkan 15 menitan, bilas kembali. Potong dadu, lalu beri bumbu marinasi. Diamkan kira2 1 jam dalam kulkas.
  1. Siapkan tusuk sate, masukkan 4 potong daging ayamnya. Lakukan sampai habis
  1. Siapkan wajan datar, olesi dg minyak wijen/minyak goreng- margarine. Olesi jg sate nya dg minyak wijen. Masak dg api kecil, bisa dibantu dg menekan dagingnya dg sutil supaya matang merata. Lakukan hingga habis. Sisihkan dulu
  1. Sementara itu bikin sambalnya yuk. Potong2 kecil duo bawang n duo cabe. Didihkan air, rebus duo bawang n duo cabe hingga layu, angkat dan haluskan. Siapkan wajan, beri sisa minyak wijen, masukkan bumbu halus. Tumis hingga harum
  1. Bumbui dg garam, dan gula pasir lalu tambahkan air. Masak hingga air agak susut. Sajikan dg nasi/ lontog

 

Editor: Rere
    Bagikan  

Berita Terkait