Resep Makanan Roti Goreng Madu untuk Teman Ngopi Cantik

Kuliner —Senin, 21 Jun 2021 09:56
    Bagikan  
Resep Makanan Roti Goreng Madu untuk Teman Ngopi Cantik
Image/Pinterest

Yogyakarta, Depostjogja 


Resep Sarapan Pagi, Cara Membuat Roti Goreng Madu, Makanan Enak, Selamat pagi guys, Selamat menuju Akhir pekan pasti banyak sekali kegitan hari ini yang akan kamu lakukan untuk menutup hari kerja yang panjang, atau yang sudah libur punya rencana apakah hari ini? Aktifitas apapun itu jangan lewatkan sarapan 

Resep Sarapan Pagi, Cara Membuat Roti Goreng Madu, Makanan Enak, Sarapan itu penting selain untuk membantu kita berfikir dan mendapatkan ide ide kreatif, sarapan juga menambah energi kita, untuk kamu yang punya waktu singkat untuk sarapan singkat ini dia menu sarapan simpe roti goreng madu 

Roti goreng madu seperti roti goreng biasa namun kali ini lebih unik karena ada tambahan madu dan tepung cruncy tepung roti. Membuat nya juga mudah namun gizinya sangat diperhitungkan, dengan tambahan madu, menusarapan ini menjadi awal harimu yang sehat.

BACA JUGA : Terlalu Lama Menjomblo Bisa Berdampak Negatif Kepada Kesehatan


Berikut ini resep cara membuat Roti goreng madu ala Depostjogja.com


Bahan-bahan dan bumbu yang diperlukan dalam pembuatan Roti Goreng Madu:

Siapkan 3 lbr roti tawar

Siapkan 1 btr telur

Ambil Sejumput garam

Gunakan Secukupnya tepung panir

Ambil Secukupnya madu

Sediakan Secukupnya minyak goreng

BACA JUGA : Ini Alasan Psikologis Seorang Wanita Tega Jadi Pelakor

Sementara untuk cara membuat Roti goreng madu Berikut langkahnya:

Belah roti diagonal jadi 2 bagian atau sesuai selera. Kocok lepas telur, beri garam. Tuang tepung panir di piring. Celupkan roti pada telur lalu gulingkan pada tepung panir. Lakukan sampai roti habis.

Panaskan minyak goreng. Goreng roti sampai coklat keemasan. Angkat tiriskan. Sajikan dengan diberi topping madubahan-bahan dan bumbu yang diperlukan dalam pembuatan roti goreng madu.


Roti goreng madu siap di hidangkan, menu ini juga bisa kamu bawa bekal untuk di sekolah, kantor dan twmpat piknik , selamat menikmati - res

Editor: Putri
    Bagikan  

Berita Terkait